Cara Bikin Siluet atau Gambar jadi Hitam Polos di Canva

Table of Contents
Siluet canva

Cara bikin efek siluet menggunakan aplikasi canva. Siluet merupakan efek yang dihasilkan karena adanya perbedaan signifikan antara pantulan cahaya objek utama di bagian gambar dengan latar belakangnya.

Biasanya objek akan menjadi warna hitam polos. Pertama siapkan gambar tanpa background yang akan diberi efek siluet ini. Bisa berupa gambar manusia, hewan, tumbuhan, maupun benda lainnya.

siluet canva

Berikutnya klik menu efek kemuadian pilih fitur Doutone, lalu pilih  Cherry kemudian atur intensitas seperti berikut ini.

siluet canva

Kamu bisa kasih backgorund dan elemen lain biar hasilnya lebih oke.

siluet canva

Post a Comment